Cara membuat Bingkai dari Kayu – Sebagai sebuah media pengabadian untuk momen-momen yang spesial, keberadaan sebuah foto tentunya menambah semarak dan menjadi simbol dari seluruh kenangan berharga tersebut. Mulai dari momen Kelahiran, Bertambahnya usia, Kelulusan, Hingga momen Pernikahan yang tentunya tak kan bisa terlupakan dan juga berbagai momen spesial lainnya.
Salah satu cara untuk membuat foto yang dicetak tampil lebih menarik dan cantik sekaligus awet dan tahan lama adalah dengan membingkainya dengan figura. Berbagai bingkai foto dapat Zafer temukan dengan mudah tentunya, tapi pasti akan lebih Unik dan berharga ketika kita membuatnya sendiri. Gimana kalau kita gak bisa membautnya sendiri? Eitss…Jangan khawatir dulu, kali ini mimin akan siapkan Cara membuat Bingkai dari Kayu yang Unik dan Cantik yang dan tentunya bukanlah perkara yang sulit. Simak yuk artikel berikut, Cara membuat Bingkai dari Kayu!
Pengertian Bingkai Foto
Nah, sebelum kita lanjut ke Proses pembuatan ada baiknya zafer mengenal apa itu Bingkai Foto. Disini mimin akan menjelaskan sedikit tentang Bingkai Foto yang dimaksud.
Bingkai Foto dalam bahasa Inggris disebut Photo Frame atau bingkai foto dalam bahasa Inggris juga disebut picture frame atau sering disebut pigura adalah sebuah tepi dekoratif yang dibuat untuk memasang, memajang dan melindungi sebuah gambar, foto, atau lukisan. Kebanyakan Bentuk bingkai biasanya persegi panjang walaupun ada juga yang persegi. Bingkai foto atau bingkai lukisan biasanya dibuat dari bahan kayu atau logam meskipun kadang ada yang dari plastik juga, dan kadang-kadang memiliki selembar kaca untuk melindungi bagian lukisan/gambar yang dipasang. Bingkai juga ada yang dilapisi oleh cat maupun kulit sintetis.
Bingkai foto biasanya dipasang di dinding rumah, atau didirikan di atas meja meja maupun rak. Bingkainya sendiri sering dinilai sebagai sebuah karya seni. Bingkai foto memiliki banyak design dan jenis, mulai dari yang biasa/polos hingga yang memiliki berbagai ornamen unik dan mewah.
Baca Juga
Situs kado pernikahan unik, mewah dan terlengkapBantal Custom untuk Hadiah PernikahanPaket hampers unik untuk kado pernikahan
Nah, saatnya kita lanjut ke proses bagaimana Cara membuat Bingkai dari Kayu. Simak penjelasanya dibawah ini, zafer.
1. Bingkai Foto Dari Bahan Kayu
Nah ini adalah cara membuat bingkai foto dari kayu hingga ke Teknik penyambungan kayunya dan pemasangan Bracket Hiasan dinding fotonya. Silahkan disimak ya Zafer.
2. Bingakai Foto Kayu dari Stik Eskrim
Nah, itu tadi cara membuat bingkai foto dari stik eskrim, cantik dan lucu kan zafer? Terbuat dari bahan-bahan yang mudah ditemukan dan juga murah pastinya. Selamat mencoba.
3. Bingkai Foto 3D dari Kayu
Bagaimana Zafer, cantik, indah dan kece gak sih? Kalau menurut mimin sih ini keren banget ya. Semoga aja bisa menginspirasi zafer semua untuk dibuat dikala waktu luang dirumah. atau mungkin saja bis dijual ke orang lain agar menghasilkan uang.
4. Bingkai Foto dari Kayu (Bambu)
Meskipun namanya bambu dan berbeda family dengan kayu tapi bambu juga bisa dijadikan sebagai bahan untuk membuat bingkai yang cantik dan kece badai, zafer. Karena juga bambu sangat mudah ditemukan di hampir seluruh wilayah di indonesia.
5. Bingkai Foto dari Ranting Pohon
Yang ini adalah bingkai foto yang terbuat dari bahan yang sangat sederhana menurut mimin, karena hanya berbahan ranting pohon kering yang bisa zafer dapatkan dengan mudah dan tentunya gratis tis tis…hehehe. ini bisa jadi alternatif jika kalian tidak ingin mengeluarkan biaya yang banyak.
Baca JugaSitus Custom Frame Terbaik 2019
6. Bingkai Foto dari Kayu Limbah
Kalau yang satu ini memanfaatkan bahan-bahan sisa dari perusahaan pengolah kayu, zafer. Yaitu dari limbah kayu yang sudah tak terpakai lagi. Meskipun terbuat dari limbah kayu tetapi di tangan-tangan orang kreatif seperti zaferia sekalian pastinya akan menghasilkan suatu karya seni figura yang cantik.
7. Bingkai Foto dari Kayu berbentuk Bianglala
Hayo Zafer, siapa nih yang suka pergi ke taman hiburan? Bagi yang suka pergi ke taman hiburan pasti tau donk bianglala? Nah, ditutorial kali ini kita akan membuat bianglala, eittss…tunggu dulu, yang kita buat ini bukan bianglala sungguhan yang besar itu lho, tapi Bingkai foto yang berbrntuk bianglala yang unik dan lucu. Langsung saja cekidott…
Nah itu tadi beberapa Tutorial bagaimana Cara membuat Bingkai dari Kayu yang mimin rangkum dengan Unik dan menarik. Ikuti terus ya situs ini untuk update Tips-tips Menarik dan Unik lainnya.
Oh Iya, Jangan lupa juga untuk Follow IG Kita di @idekadounik